Wasir merupakan penyakit ataupun gangguan kesehatan anus dimana
bibir anus (Sphincter Ani) mengalami suatu peradangan
dan pembengkakan, pada
beberapa kasus ada yang disertai dengan pendarahan.
Ambeien atau bahasa Inggris dan Latin-nya Hemorrhoid adalah penyakit yang timbul akibat kesalahan dalam
bergerak atau olahraga, seperti olahraga angkat beban, keseringan duduk maupun berdiri, keturunan (genetik)
dan juga mengedan terlalu keras ketika buang air besar. Maka dari itu kita akan bahas obat tradisional untuk wasir.
Ambeien
yang terkategorikan internal lebih mudah diobati, namun tidak memperkecil kemungkinan
ambeien eksternal ini sulit
untuk diobati. Untuk mengobati
ambeien dapat dengan melakukan suatu suntikan skelero terapi supaya ambeien putus dan tidak sakit lagi. Atau bisa juga dengan laser supaya ambeien hancur. Jika masih ngeri dengan
dampaknya, lebih baik coba gunakan
cara pengobatan herbal, yaitu misalnya obat tradisional untuk wasir
seperti berikut.
Obat tradisional untuk wasir dengan Akar Jeruk Nipis
Bahannya: 1/2 genggam akar jeruk nipis
dan juga 6 gelas air.
Pemakaiannya: Cucilah bersih akar jeruk nipis, lalu
rebus dalam panci yang diisi dengan 6
gelas air. Api kecil saja, kemudian
biarkan sampai menyisakan 3 gelas air. Tunggu
suhu air sampai dingin,
minum airnya 3 kali sehari masing-masing satu
gelas.
Obat tradisional untuk wasir dengan Daun Komfrey
Bahannya: 4 lembar daun komfrey yang segar, garam secukupnya dan 4 gelas air.
Cara Pemakaian:
Pertama:
Daun komfrey jadikan lemas
dengan cara menaburi garam, lalu
dicuci. Jadikan daun komfrey untuk
lalapan.
Kedua:
Daun komfre dibuat jus,
lalu minum sarinya sekitar 2
kali sehari.
Ketiga:
Rebus daun komfrey pada
panci berisi 4 gelas air hingga
tersisa 3 gelas Kemudian
minum airnya 3 kali sehari, masing-masing satu
gelas.
Obat tradisional untuk wasir Daun Wungu
Bahannya: 14 gram daun wungu, lalu 13 gram pegagan segar, 3 bawang
merah, 3 butir tanaman adas, 3 tanaman tempuh wiyang, 1/2 jari pulosari, 10 gr rimpang kunyit dan tiga gelas air.
Pemakaian:
Cuci semua bahan, dan rajang
seperlunya. Setelahnya masukkan hasil bahan yang sudah
diiris dalam panci berisi 2 gelas air,
rebus 15 menit. Tambahkan gula merah, kemudian
aduk merata. Tunggu hingga
dingin, baru disaring dan diminum air hingga
habis.
0 Komentar "Obat Tradisional untuk Wasir "